Uji Kompetensi
Guru akan dilaksanakan secara Online sedangkan tempat untuk ujian dintentukan
oleh Dinas Pendidikan Kab.Kota masing – masing daerah , Guru peserta UKG
mengerjakan maksimaal 100 soal dengan waktu 120 menit ( 2 Jam ) . Komposisi
instrumen materi Tes adalah 30 % Kompetensi Pedadgogik dan 70% Kompetensi
Profesional
Untuk mengetahui
kondisi penguasaan kompetensi guru maka akan dilaksanakan Uji Kompetensi Guru
(UKG). Ujian yang wajib diikuti semua guru, baik guru PNS maupun bukan PNS ini
juga untuk memetakan kompetensi guru, tak terkecuali bagi guru kelas SD.
UKG tahun 2015
dimaksudkan untuk mengetahui peta penguasaan guru pada kompetensi pedagogik dan
kompetensi profesional. Hasilnya digunakan sebagai dasar pertimbangan dalam
pemberian program pembinaan dan pengembangan profesi
guru.
Kompetensi Guru
secara sederhana kompetensi berarti kemampuan .Suatu jenis pekerjaan tertentu
dapat dilakukan seseorang jika ia memiliki kemampuan.Jika dikaji lebih dalam
lagi, ” Kemampuan atau Kompetensi” ternyata mempunyai arti cukup cukup luas .
Karena kemampuan bukan semata-mata menunjukan keterampilan dalam melakukan
sesuatu .
Kemampuan ini
dapat diamati dengan mengunakan setidak-tidaknya dengan empat macam petunjuk
yaitu :
- Ditunjang oleh latar belakang pengetahuan
- Adanya penampilan atau performance
- Kegiatan yang menggunakan prosedur dan teknik yang jelas
- Adanya hasil yang di capai
Semoga aplikasi ini bisa bermanfaat bagi kita semua.
Bagi yang menginginkan Aplikasi Latihan UKG 2015 Online Silahkan Klik dibawah ini
atau
Tidak ada komentar:
Posting Komentar